#2 - Memulai bootstrap



Untuk mendapatkan bootstrap, kita bisa mengunjungi website resminya yaitu di https://getbootstrap.com lalu ikuti instruksi untuk download bootstrap pada website tersebut. 





Ada dua cara menggunakan bootstrap, yaitu :
  • Dengan cara mendownload filenya secara manual
        

   Dengan cara ini, kita dapat mengembangkan website yang ingin kita buat secara manual tanpa harus terkoneksi dengan internet. 



  • Dengan menggunakan code CDN 
      

Dengan cara ini, kita dapat mengembangkan website yang ingin kita buat dengan menyispikan kode cdn bootstrap kedalam kode program kita. namun untuk membuat tampilan boostrap tersebut bekerja, komputer kita harus terhubung dengan jaringan internet. 



    Sebenarnya kedua cara ini sangat bagus untuk digunakan, namun disini admin lebih menyarankan kepada pembaca agar memilih cara yang kedua. kenapa cara yang kedua?

     Alasannya adalah meskipun projek kita harus terhubung dengan jaringan  internet, cara yang kedua merupakan cara yang lebih efektif untuk di terapkan. Karena membuat kapasitas file projek kita menjadi lebih sedikit dan ringan ketika di jalankan.

Sebaliknya, jika kita menggunakan cara yang pertama,  kita harus melakukan download file terlebih dahulu dan itu membuat kapasitas file program kita menjadi besar dan cenderung berat ketika di jalankan .


No comments:

Post a Comment

Pages